Mengorbankan Idealisme

Memang bukan hal yang mudah untuk mempertahankan idealisme. Selalu saja muncul godaan yang bisa membuat naluri penghambaan kepada kebajikan hidup jadi terkontaminasi. Banyak orang yang kehilangan fatsun dan kearifan ketika…

Mengapresiasi Sang Pecundang

Oleh: Sawali TuhusetyaJujur saja, saya sungguh risau terhadap blow-up berlebihan dari pers terhadap Caleg yang gagal alias sang pecundang –kalau boleh menyebutnya demikian—dalam meraih kursi sebagai wakil rakyat pada Pemilu…

Caleg dari Kalangan Artis

Oleh: Sawali TuhusetyaMenjelang pesta Pemilu, jagad politik Indonesia makin gegap-gempita dengan munculnya banyak caleg dari kalangan artis. Setiap parpol peserta Pemilu seperti berlomba untuk merekrut artis guna memperkuat barisan caleg.…

Politik, Demokrasi, dan Anarki

Dinamika politik dan demokrasi di negeri ini, dengan nada sedih harus dikatakan, (hampir) tak dapat dipisahkan dari anarkisme. Sebagai sebuah aliran, anarkisme merupakan teori politik yang bertujuan untuk menciptakan masyarakat…

Banjir!

Minggu hingga Senin, 8-9 Februari 2009, Kendal, Jawa Tengah, terendam banjir. Praktis bah yang terbilang cukup besar di bulan kedua Tahun Kerbau ini (nyaris) melumpuhkan aktivitas warga. Meski tak sampai…